Ayoopeduli bersama Hasian Charity di Panti Asuhan Kasih Mandiri Bersinar
Ayoopeduli bersama dengan Hasian Charity berbagi kebahagiaan bersama anak-anak di panti asuhan Kasih Mandiri Bersinar daerah Pasar Minggu, Jakarta Selatan.
Dengan tema "Kebersamaan Dalam Kasih" kami merayakan Natal bersama mereka.